Senin, 03 September 2012

Selamatkan Kali kita


Manusia tak bisa lepas dari alam, lingkungan yang asri akan sangat mempengaruhi kualitas hidup. Kondisi alam yang terjaga dan dirawat dengan baik akan terlihat dari seberapa besar perhatian pemerintah daerah serta masyarakat terhadap keberadaan alam sekitar termasuk sungai dan kali.
Miris rasanya jika kita melihat kondisi kali dan sungai di beberapa kota besar di Indonesia, wajahnya buruk , aromanya kurang sedap serta penuh dengan sampah dan limbah industri.
Kita bisa lihat bagaimana negara maju seperti Italy yang dapat meraih keuntungan dari hasil pemanfaatan sungai sebagai sarana pariwisata dunia.Semoga Indonesia yang kaya akan sungai dan kali dapat mengambil peran dan pemnafaatan lingkungan.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar